header-logo.png
  • Tanggal :05 Juli 2024

TNUK jajaki penggunaan Microlight Trike untuk patroli udara

Hai Sobat BaCuSa

Beberapa waktu yang lalu, tepatnya pada 26 Juni 2024 Kepala Balai TNUK, Ardi Andono,S.TP.,M.Sc bertemu dengan Ketua Harian Pengurus Besar (PB) Federasi Aero Sports Indonesia (FASI) Marsekal Muda Andi Wijaya,S.Sos yang saat ini juga menjabat sebagai Asisten Potensi Dirgantara (Aspotdirga) Kasau TNI-AU. Pertemuan tersebut untuk berdiskusi tentang pengamanan kawasan TNUK melalui patroli udara dengan menggunakan Microlight Trike.

Diharapkan dengan patroli udara ini merupakan terobosan baru dalam pengamanan kawasan TNUK. Dengan menggunakan Trike penghalauan dan penyergapan pemburu lebih kongkrit mengingat pilot dan co-pilot dapat berkomunikasi dengan pemburu baik melalui suara maupun informasi kepada tim pemukul Balai TNUK.

Semoga dapat terjalin kerjasama terkait patroli udara dalam rangka pengamanan kawasan TN Ujung Kulon.



4.png    1.png    NOMER 3 APDESI.png 

Copyright© 2024 Balai Taman Nasional Ujung Kulon. All right reserved.